AYOBANDUNG.COM -- Nama Gio MasterChef Indonesia Season 10 menjadi viral karena kerap memenangkan challenge di Galeri. Siapa sangka, ia ternyata adalah suami Miss Indonesia 2016, Natasha Mannuela.
Gio MasterChef Indonesia Season 10 dikenal sebagai sosok yang cerdas dan kerap menang challenge dengan mudah.
Bahkan, dalam challenge terakhir rahang tuna, Gio MasterChef Indonesia sukses membuat Chef Arnold berkali-kali mencoba masakannya.
Tak hanya jago soal masak, Gio MasterChef sebelumnya juga jago cari jodoh nih. Rupanya ia memperistri Natasha Mannuela, Miss Indonesia 2016.
Natasha Mannuela sendiri merupakan Miss World Indonesia 2016. Ia mengikuti ajang ratu kecantikan di bawah yayasan Liliana Tanoesoedibjo.
Nggak hanya harus cantik, Natasha Mannuela sudah melewati tahapan seleksi kecerdasan dan keterampilan.
Nggak heran jika sosok Natasha Mannuela mencuri perhatian dalam berbagai sisi, termasuk potret cantik dirinya.
Simak langsung potret cantik Natasha Mannuela, Miss Indonesia 2016 sekalogus istri Gio MasterChef Indonesia season 10.
Inilah momen dimana Natasha Mannuela menjadi Miss World Indonesia 2016. Pesonanya sangat memikat dengan gaun yang indah lengkap dengan makeup dan tatanan rambut elegan.
Pernikahan Gio dan Natasha menjadi salah satu momen manis keduanya. Lihat betapa cantiknya Natasha Mannuela menggunakan gaun putih di hari bahagianya.

Artikel Terkait
Lord Adi Keluar dari Galeri MasterChef, Netizen Tak Terima
Audisi Online MasterChef Indonesia Season 9 Ditutup 23 September 2021, Ini Cara Daftarnya
Lezatnya Mie Yamin Bandung, Netizen : Akhirnya Nemu Resep Enak Ala Masterchef
Peserta MasterChef Ini Ngaku Mirip Chef Renatta, Chef Juna Ngelawak: Kamu Nanyea?
Lengkap! Daftar 16 Peserta MasterChef Indonesia Season 10 yang Lolos Audisi 2, Siapa Jagoanmu?
Link Nonton Masterchef Indonesia Season 10 Gratis, Hari Ini Sabtu 31 Desember 2022, Tinggal Klik di Sini!
Link Streaming Gratis MasterChef Indonesia Season 10, Sore Ini 1 Januari 2023, 24 Kontestan Masuk Galeri
Kini Dikritik Kebanyakan Drama, Begini Tanggapan Resmi MasterChef Indonesia Season 10
Masakan Rahang Tuna Gio Bikin Rebutan Juri MasterChef Indonesia Season 10, Chef Arnold Bolak-balik Icipi
Profil Gio MasterChef Indonesia Season 10 Bukan Orang Sembarangan, Ternyata dari Keluarga Artis Ternama