LENGKONG, AYOBANDUNG.COM -- Artikel ini menyajikan informasi terkait Lowongan Kerja 2023 dari dana, simak syarat dan cara pendaftarannya di sini!
Informasi lowongan kerja dari dana 2023 ini terbuka untuk lulusan S1 ilmu komputer, tentunya ini peluang yang pas bagi kamu yang masih menganggur.
Diumumkan melalui laman resminya, saat ini terdapat banyak lowongan kerja dari dana di tahun 2023 ini salah satunya adalah lowongan untuk lulusan S1 ilmu komputer.
Baca Juga: Lowongan Kerja BNI Life Insurance, Info Loker Bidik Lulusan SMA
Perlu diketahui dana adalah perusahaan yang menawarkan jasa pembayaran dan layanan keuangan, perusahaan ini telah berdiri sejak tahun 2018 oleh Vincent Iswara.
Dengan menggunakan aplikasi dana memungkinkan pengguna untuk melakukan berbagai macam transaksi antara lain pembayaran tagihan, top up game, pay later, hingga transfer ke rekening bank.
Salah satu lowongan kerja yang dibuka oleh dana pada akhir Januari 2023 ini adalah untuk mengisi jabatan Senior Data Governance.
Karyawan yang berada di posisi ini akan memiliki tugas menentukan dan mengawasi proses tata kelola dan dalam departemen dan platform data.
Baca Juga: PT IMIP Buka Lowongan Kerja 2023, Gaji Jauh di Atas UMR, Cek Jadwal di 3 Kota dan Cara Daftarnya!
Selain itu posisi Senior Data Governance juga memiliki tanggung jawab dalam mengelola matrik data serta melaporkan ke komite data kelola dan masih banyak lain yang berkaitan dengan data teknologi informasi.
Bagi yang berminat mengisi salah satu lowongan kerja dari dana ini harus memenuhi beberapa syarat yaitu:
- lulusan sarjana atau S1 ilmu komputers, teknologi informasi, atau yang terkait.
- Berpengalaman selama 3 tahun di bidang manajemen data
- Lebih disukai dengan sertifikasi relevan yang ada seperti ITIL, asosiasi manajemen data DAMA, dan lain sebagainya
- Memiliki pemahaman tentang pemetaan proses bisnis, manajemen tingkat layanan, dan matriks RACI
- Memiliki kemampuan pemaparan kerangka kerja seperti DevOps dan DataOps
- Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik dengan pemangku kepentingan bisnis dan tim teknis.
Demikian informasi lowongan kerja dari dana di tahun 2023 yang terbuka untuk lulusan S1 teknik komputer guna mengisi jabatan Senior Data Governance.
Baca Juga: Info Lowongan Kerja PT Bank Mega, Tersedia 7 Posisi Terbuka untuk Semua Jurusan, Lamar di Sini!
Jika kamu berminat mencari informasi lowongan kerja dana 2023 untuk posisi jabatan yang lain dapat mengunjungi laman resminya yaitu https://www.dana.id/career/search. Semoga bermanfaat.***
Artikel Terkait
Lowongan Kerja Pantarlih Pemilu 2024, Lulusan SMA Boleh Melamar, Syarat Mudah, Pekerjaan Ringan, Gaji Sejuta
Lowongan Kerja di PrivyID, Terbuka untuk Lulusan SMA hingga S1 Semua Jurusan, Yuk Segera Lamar di Sini!
Info Lowongan Kerja PT Bank Mega, Tersedia 7 Posisi Terbuka untuk Semua Jurusan, Lamar di Sini!
Info Loker Paling Dinanti: Hotman Paris Hutapea Buka Lowongan, Begini Syarat dan Cara Daftarnya!
PT IMIP Buka Lowongan Kerja 2023, Gaji Jauh di Atas UMR, Cek Jadwal di 3 Kota dan Cara Daftarnya!
Lowongan Kerja BNI Life Insurance, Info Loker Bidik Lulusan SMA