LENGKONG, AYOBANDUNG.COM -- Sajian renungan harian Kristen saat teduh hari ini Jumat 27 Januari 2023 dengan pertanyaan singkat bagi kita bahwa, mampukah kita bertahan dalam iman dan harapan?
Bacaan untuk sajian renungan harian Kristen saat teduh hari ini dari Mikha 7:7-13 tentang pengharapan baru bagi Sion.
Sebelum membaca bacaan renungan harian Kristen saat teduh Jumat 27 Januari 2023 untuk kita hari ini, mari kita berdoa:
Baca Juga: Kalender Liturgi Katolik Januari 2023 Lengkap Bacaan Injil Misa Perayaan Ekaristi Harian
Bapa dalam Kerajaan Surga, pujian kami lambungkan kehadirat-Mu yang Kudus atas segala nafas hidup dan hari yang baru ini.
Terima kasih Bapa, atas kesempatan yang kami terima sebab kami boleh menemukan Firman-Mu yang meneguhkan hati dan jiwa kami.
Sertai aktivitas kami hari ini, jauhkan kami dari mara bahaya yang merenggut sukacita kami dan ampuni segala dosa kami.
Ini doa kami ya Bapa, hanya dalam Nama Yesus, kami berdoa, amin.
Baca Juga: Renungan Katolik Jumat 27 Januari 2023 Seperti Apakah Kerajaan Allah? Simak Bacaan Injil Hari ini
Berikut sajian bacaan Mikha 7:7-13 pengharapan baru bagi Sion untuk sajian renungan harian Kristen saat teduh hari ini Jumat 27 Januari 2023:
7:7 Tetapi aku ini akan menunggu-nunggu Tuhan, akan mengharapkan Allah yang menyelamatkan aku; Allahku akan mendengarkan aku!
7:8 Janganlah bersukacita atas aku, hai musuhku! Sekalipun aku jatuh, aku akan bangun pula, sekalipun aku duduk dalam gelap, Tuhan akan menjadi terangku.
7:9 Aku akan memikul kemarahan Tuhan, sebab aku telah berdosa kepada-Nya, sampai Ia memperjuangkan perkaraku dan memberi keadilan kepadaku, membawa aku ke dalam terang, sehingga aku mengalami keadilan-Nya.
Artikel Terkait
Renungan Harian Katolik Saat Teduh Selasa 17 Januari 2023 Nasehat Sebaga Kewajiban Orang Tua, Pemuda dan Hamba
Renungan Harian Katolik Saat Teduh Rabu 18 Januari 2023 Tuhan yang Hidup Selalu Ada untuk Kita
Renungan Harian Kristen Saat Teduh Kamis 19 Januari 2023 Sebab Firman Allah Hidup dan Kuat
Renungan Harian Kristen Saat Teduh Jumat 20 Januari 2023 Hidup dengan Landasan Didikan Tuhan
Renungan Harian Kristen Saat Teduh Sabtu 21 Januari 2023 Karya Kuasa Tuhan Dibalik Penderitaan Hidup Manusia
Renungan Harian Kristen Saat Teduh Minggu 22 Januari 2023 Berwaspada dengan Iri Hati, Kebencian, dan Amarah
Renungan Harian Kristen Saat Teduh Senin 23 Januari 2023 Taat dan Lakukan Apa Kata Tuhan
Renungan Harian Kristen Saat Teduh Selasa 24 Januari 2023 Doa Hizkia Kepada Allah Menghadapi Ketakutan
Renungan harian Kristen Saat Teduh Rabu 25 Januari 2023 Hubungan HP Android dengan Wifi
Renungan Harian Kristen Saat Teduh Kamis 26 Januari 2023 Nasehat Kasih dan Damai