Timeline Lengkap Jadwal Pendaftaran Pantarlih Pemilu 2024, Sejak Pendaftaran Sampai Pelantikan

- Kamis, 26 Januari 2023 | 14:57 WIB
Timeline Lengkap Jadwal Pendaftaran Pantarlih Pemilu 2024, Sejak Pendaftaran Sampai Pelantikan. (screenshoot Twitter )
Timeline Lengkap Jadwal Pendaftaran Pantarlih Pemilu 2024, Sejak Pendaftaran Sampai Pelantikan. (screenshoot Twitter )

AYOBANDUNG – Ini timeline lengkap jadwal pendaftaran Pantarlih Pemilu 2024. Sejak pendaftaran Pantarlih Pemilu 2024 sampai pelantikan Pantarlih terpilih.

Jangan lewatkan jadwal lengkap pendaftaran Pantarlih Pemilu 2024 ini. Infonya mulai pendaftaran hingga pelantikan Pantarlih Pemilu 2024.  

Timelie lengkap jadwal pendaftaran Pantarlih Pemilu 2024 ini penting bagi yang mau ikut pendaftaran Pantarlih Pemilu 2024.

Sebab infonya sangat lengkap, sejak pendafataran Pantarlih Pemilu 2024 hingga pelantikan anggota Pantarlih.

Baca Juga: Catat 5 Tanggal Merah Februari 2023 Ini, Apakah Libur Nasional atau Cuti Bersama?

Jadi catat dan ingat jadwal pendaftaran Pantarlih Pemilu 2024 ini. Supaya tidak telat kalau mau ikut pendaftaran Pantarlih Pemilu 2024.

Komisi Pemilihan Umum (KPU) memang sudah membuka pendaftaran Pantarlih Pemilu 2024 yang dimulai hari ini 26 Januari 2023.

Pendaftaran Pantarlih Pemilu 2024 itu ditujukan pada seluruh masyarakat Indonesia yang memiliki persyaratan berikut:

Baca Juga: Cara Pendaftaran Pantarlih Pemilu 2024 yang Mudah dan Gak Pake Ribet, Dijamin Lancar Peluang Lolos Besar

Syarat Menjadi Anggota Pantarlih Pemilu 2024

  • Warga negara Indonesia (WNI) berusia minimal 17 tahun
  • Berdomisili dalam wilayah kerja Pantarlih Pemilu 2024
  • Sehat dan mampu secara jasmani dan rohani
  • Minimal berpendidikan Sekolah Menengah Atas (SMA) atau sederajat
  • Tidak menjadi anggota partai politik
  • Tidak menjadi tim kampanye atau tim pemenangan peserta Pemilu atau Pemilihan pada Pemilu dan Pemilihan terakhir

Selain itu para peserta pendaftaran Pantarlih Pemilu 2024 juga wajib melengkapi dokumen:

Baca Juga: Contoh Resmi dan Link Download Surat Pendaftaran, Riwayat Hidup, dan Surat Pernyataan Pendaftaran Pantarlih

Dokumen Pendaftaran Pantarlih Pemilu 2024

  • Fotokopi KTP Elektronik (e-KTP)
  • Surat keterangan sehat secara jasmani dari puskesmas, rumah sakit, atau klinik yang disertai hasil pemeriksaan tekanan darah, kadar gula darah, dan kolesterol
  • Daftar Riwayat Hidup (sesuai contoh)
  • Pas foto berwarna ukuran 4x6 cm
  • Fotokopi ijazah SMA atau sederajat
  • Atau fotokopi ijazah terakhir
  • Surat Pernyataan bermeterai 10.000 yang menyatakan bahwa calon Pantarlih tidak menjadi anggota partai politik, tidak memiliki penyakit komorbiditas, dan sehat secara rohani (sesuai contoh)

Baca Juga: Ikut Pendaftaran Pantarlih Pemilu 2024 yang Buka 26 Januari 2023? Punya Syarat Pendaftaran Pantarlih Pemilu?

Jika seluruh persyaratan itu sudah lengkap dan sesuai ketentuan, langsung saja melakukan pendaftaran Pantarlih Pemilu 2024.

Halaman:

Editor: Yafi Ralesa

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X