AYOBANDUNG.COM - Seluruh PNS bakal kena pemotongan pemerintah. Sekilas, info ini bisa bikin geregetan. Tapi efeknya malah bikin auto senyum.
Berita PNS kena pemotongan pemerintah bisa sangat mengusik para abdi negara. Pasti bakal ada banyak yang penasaran. Mungkin ada yang waswas. Tapi bila membaca secara utuh, efeknya justru bisa bikin auto senyum.
Pertanyaannya, kok bisa? Efek auto senyum itu biasanya muncul di berita gembira. Kenapa saat ada berita PNS kena pemotongan pemerintah bisa senyum?
Info PNS seluruh Indonesia kena pemotongan ini bukan hoaks. Ini berita nyata.
Pemotongan PNS yang dilakukan bahkan akan dieksekusi di Januari 2023.
Geraknya sangat cepat. Semua juga sudah diperhitungkan matang.
Tapi jangan galau dulu. Ending-nya justru berakhir bahagia.
Pemotongan ini bukan merugikan PNS. Ini justru bikin untung para abdi negara.
Untuk diketahui, pemerintah melalui Kemenpan RB mengambil langkah terobosan yang dahsyat.
Ada pola pikir out of the box yang diterapkan. Visi yang tak biasa. Outputnya pun bisa sangat luar biasa.
Artikel Terkait
Bonus PNS Guru Cair Maret 2023? Polri, TNI, dan ASN Lainnya Siap Rekening Membengkak
Selamat! 5 Honorer Kategori Ini Prioritas Diangkat jadi PNS Lewat RUU ASN, Anda Termasuk?
Tripel Bonus PNS dan PPPK Guru 2023, Ada Cair 4 Kali Tahun Ini