Deretan HP Lipat Terbaru 2023 Berbagai Merek: Desain Ciamik, RAM Gak Kaleng-kaleng Harga Mulai dari Segini!

- Jumat, 6 Januari 2023 | 09:33 WIB
Deretan HP Lipat Terbaru 2023 Berbagai Merek: Desain Ciamik, RAM Gak Kaleng-kaleng Harga Mulai dari Segini! (Samsung)
Deretan HP Lipat Terbaru 2023 Berbagai Merek: Desain Ciamik, RAM Gak Kaleng-kaleng Harga Mulai dari Segini! (Samsung)

LENGKONG, AYOBANDUNG.COM -- Trend HP lipat semakin berkembang pesat di tahun 2023. Bagi anda yang ingin membeli HP lipat terbaru berikut rekomendasinya.

Deretan HP lipat terbaru 2023 di bawah ini juga dilengkapi dengan spesifikasi dan harga paling baru.

Tidak hanya Samsung, beberapa merek HP lipat terbaru 2023 ini juga bisa menjadi rekomendasi untuk anda sebelum membeli.

Baca Juga: Terbengkalai, Segini Harga Rumah Tiko dan Ibu Eny Jika Dijual, Fantastis!

Dilansir dari berbagai sumber, berikut deretan HP lipat terbaru 2023 dari berbagai merk dengan desain yang ciamik dan RAM besar.

1. Motorola Razr 

Salah satu HP lipat yang bisa dibeli di tahun 2023 yaitu Motorola Razr. smartphone ini dibekali dengan kamera belakang ganda yang terdiri dari 50 MP fitur OIS, serta kamera ultrawide dengan 13 MP.

Sedangkan kamera depannya memiliki resolusi 32 MP.

smartphone satu ini memiliki dua pilihan RAM yaitu 8 dan 12 GB dengan memori internal mulai dari 128 GB, 256 GB dan 512 GB.

Baca Juga: Hari Terakhir Pendaftaran PPPK Teknis Kemenag, Jabatan Ini Sepi Peminat, Ayo Siapkan Dokumen Persyaratan Anda!

harga yang dibanderol untuk Motorola Razr 2022 berkisar antara Rp13 jutaan hingga Rp15 jutaan.

2. Samsung Galaxy Z Flip 4

smartphone ini dilengkapi dengan RAM 8 GB dengan pilihan memori internal 128 GB, 256 GB dan 512 GB. Samsung Galaxy Z Flip 4 juga dibekali dengan kamera belakang 12 MP wide + 12 MP ultra wide serta kamera depan 10 MP.

harga yang dibanderol untuk Samsung Galaxy Z Flip 4 berkisar antara Rp12 jutaan hingga Rp15 jutaan.

Halaman:

Editor: Annisa Nur Fadillah

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X