LENGKONG, AYOBANDUNG.COM - - Perilaku dari Rizky Billar suami Lesti Kejora masih jadi perbincangan hangat publik.
Banyak dari warganet yang akhirnya memberikan kesaksian sifat asli dari Billar usai laporan KDRT yang dilakukan oleh Lesti pada Rabu 28 September 2022.
Mulai dari sifat aslinya, gaya hidup hingga wanita yang diduga menjadi orang ketiga dalam hubungan pernikahannya dengan Lesti.
Baca Juga: Bukan Hanya Rizky Billar yang Kena Mental, Pengacara : Sang Ibunda Juga Gangguan Psikis
Kini, salah satu sahabat Rizky Billar ungkap ia sudah biasa pinjam mobil untuk ajak gebetannya seperti yang dirangkum Ayobandung.com pada suara.com
Ady Sky sahabat dari Rizky Billar menyebutkan perilaku ketika Rizky Billar masih lajang.
Menurutnya ia sudah biasa meminjam kendaraan mobil untuk memberikan kesan kepada gebetannya.
Baca Juga: Hasil Visum Lesti dari Polisi, Luka Lebam dan Memar Sekujur Tubuh? Usai Dugaan KDRT Rizky Billar
"Dulu tuh Billar pernah minjem mobil ini untuk gebet cewek," kata teman Rizky Billar, Adi Sky.
Tentu sebagai sahabat Ady pun meminjamkan mobil miliknya karena kala itu Rizky Billar belum memiliki kendaraan.
" gue pinjem mobil dong, gue lagi deketin cewek'. Ya udah gue kasih," lanjutnya memberikan pernyataan yang dilontarkan Rizky kepadanya.
Artikel Terkait
Suami Lesti Rizky Billar Hari Ini Diperiksa Polisi Usai Dugaan KDRT, Jika Mangkir Apa yang Terjadi?
Rizky Billar Segera Diperiksa Polisi, Lesti Kejora Unggah Postingan Baru di Medsos?
Alasan Rizky Billar Tak Datang untuk Laporan KDRT Lesti Kejora, Pengacara Sebut Ustad
Hasil Visum Lesti dari Polisi, Luka Lebam dan Memar Sekujur Tubuh? Usai Dugaan KDRT Rizky Billar
Rizky Billar Dibilang Tak KDRT ke Lesti Kejora, Bukti Polisi Berkata Lain, Bisa Langsung Tersangka dan Cerai?
Lesti Kejora Berangkat ke Tanah Suci Mekah untuk Tenangkan Diri?Netizen:Jalur Hukum Udah, Saatnya Jalur Langit
Gawat! Rizky Billar Tak Akui KDRT pada Lesti Kejora? Pengacaranya Bilang Ini
Babak Baru Kasus KDRT Lesti Kejora, Rizky Billar Kena Mental, Mangkir dari Pemeriksaan Polisi
Pernikahan Lesti Kejora dan Rizky Billar Nyata Adanya Perselingkuhan, Isa Zega : Diikuti Sampe Lobi Hotel
2 Fakta Rumah Lesti Kejora dan Rizky Billar Masih Ngontrak, Satria Mulia dan Bu RT Beri Keterangan Begini...