LENGKONG, AYOBANDUNG.COM - Simak informasi dan pembahasan mengenai 5 cafe di Bandung yang estetik dan cocok untuk hiasi feeds Instagram!
Bandung dan cafe yang estetik adalah dua hal yang tidak bisa dilepaskan, seakan-akan yang melekat dengan Bandung adalah cafenya.
Hal tersebut terjadi karena di Kota maupun Kabupaten Bandung, memiliki banyak sekali cafe dengan konsep yang beragam serta nilai estetika yang tinggi.
Hadirnya cafe dengan desain interior hingga pemandangan yang apik membuat wisatawan maupun masyarakat Bandung menjadi mengenal Bandung sebagai Kota dengan cafe yang indah.
Baca Juga: Polisi Bolehkan Cafe Gelar Nobar Persib vs Bhayangkara FC
Datang ke salah satu cafe yang ada di Bandung seperti sudah kewajiban. Oleh karena itu, simak informasi mengenai 5 cafe estetik di Bandung berikut ini.
1. Kalamula Kopitiam
Cafe yang datang pada daftar pertama ialah Kalamula Kopitiam. Jika kamu penikmat kopi dan sedang mencari hidden gem, maka tempat ini adalah pilihan nomor satu.
Artikel Terkait
Lontong Capgomeh: Sajian Khas Peranakan Tionghoa, Adaptasi dari Budaya Kuliner Jawa
Kuliner Tasik Hits dan Terkenal: Bakso Aci Galunggung, Nikmat dan Berbeda
4 Zodiak Hobi Kuliner, Suka Berburu Makanan Baru
9 Wisata Kuliner Malam Bandung Populer 2022
MODENA Hadirkan Chest Freezer Siap Dukung Bisnis Kuliner Pelanggan
Kuliner Bandung Terbaru: Sensasi Menyantap Steak Wagyu Konsep Open Kitchen di D.A.R Steak and Cafe
Kupat Tahu Padalarang 99, Kuliner Sarapan Sejak Era Kemerdekaan
Siap-siap Penikmat Kuliner, Bandung West Java Food And Beverage Expo 2022 Segera Digelar
Berburu Wisata Kuliner di Bandung, Ini 5 Kedai Dimsum Paling Enak
5 Rekomendasi Tempat Wisata Kuliner Bandung Murah Meriah