LENGKONG, AYOBANDUNG.COM -- Berikut bocoran sinopsis Joseon Psychiatrist Yoo Se Poong, drama yang akan tayang 2022 mendatang.
drama baru tvN ini akan dibintangi oleh Kim Min Jae dan Kim Hyang Gi sebagai pemeran utamanya. Joseon Psychiatrist Yoo Se Poong merupakan drama yang diangkat dari novel dengan judul yang sama
sinopsis Joseon Psychiatrist Yoo Se Poong
Dilansir Ayobandung.com dari soompi, Joseon Psychiatrist Yoo Se Poong menggambarkan praktik psikiatri yang memberikan kenyamanan tidak hanya kepada pasien, tetapi bahkan orang-orang di sekitar pasien di tengah dunia yang mendorong semua orang untuk menyerah pada kewarasan.
Baca Juga: 13 Drama Kim Min Jae yang Harus Ditonton, Salah Satunya Joseon Psychiatrist Yoo Se Poong
Drakor ini akan menjadi drama langka yang berhubungan dengan praktik psikiatri di era Joseon
Kim Min Jae akan berperan sebagai Yoo Se Poong, yang berubah dari ahli akupuntur terbaik yang disukai keluarga kerajaan menjadi seseorang yang menderita trauma psikologis setiap kali mengambil jarum.
Kim Hyang Gi akan berperan sebagai Seo Eun Woo yang melarikan diri dari kehidupan sehari-harinya yang tak tertahankan dan menjadi seorang psikiater.
Artikel Terkait
Negara Ini Terapkan Larangan Hidup Miskin, Wajib Hidup Makmur!
Nama dan Akun Instagram Pemain Drakor Now We Are Breaking Up
5 Drakor Wajib Ditonton Selain Squid Game, Penuh Aksi dan Mendebarkan!
Hari Anak Sedunia 20 November: Sejarah, Tema, dan Twibbon Gratis 2021
15 Ucapan Hari Anak Sedunia 20 November 2021 Ada Versi Inggris, Cocok untuk Status Medsos
Pidato di Bahrain, Prabowo Tegaskan Komitmen Indonesia untuk Perdamaian Palestina
Dituduh Pakai Steroid, Kim Jong Kook Running Man Akan Ambil Jalur Hukum
Sinopsis When Flowers Bloom, I Think of The Moon, Lengkap Dengan Profil Hyerin
Toko Louis Vuitton Dirampok 14 Orang, Tas Branded Rp1,7 Miliar Raib
China Rilis Daftar Hitam Nama 88 Artis, Ada Mantan Idol K-pop