Besaran THR dan Gaji ke 13 PNS 2023 Belasan Juta, Jadwal Cair 4 April 2023 Resmi Sri Mulyani

- Rabu, 29 Maret 2023 | 11:34 WIB
 Besaran THR dan gaji ke 13 PNS 2023 belasan juta, jadwal cair 4 April 2023 (kolase foto pixabay/iqbalnuril, tangkap layar video @lambe_turah)
Besaran THR dan gaji ke 13 PNS 2023 belasan juta, jadwal cair 4 April 2023 (kolase foto pixabay/iqbalnuril, tangkap layar video @lambe_turah)

4. Golongan IId sebesar Rp2.399.200 sampai Rp3.820.000

PNS Golongan III (lulusan S1 atau S3)

1. Golongan IIIa sebesar Rp2.579.400 sampai Rp4.236.400

2. Golongan IIIb sebesar Rp2.688.500 sampai Rp4.415.600

Baca Juga: THR Sebentar Lagi Dibagikan: Simpel, Begini Cara Menghitung THR Lebaran 2023, Simak Panduan Rumusnya di Sini!

3. Golongan IIIc sebesar Rp2.802.300 sampai Rp4.602.400

4. Golongan IIId sebesar Rp2.920.800 sampai Rp4.797.000

PNS Golongan IV

1. Golongan IVa sebesar Rp3.044.300 sampai Rp5.000.000

Baca Juga: Lirik Sholawat Jibril Arab, Latin, Terjemahan dan Manfaatnya Cocok Diamalkan di Bulan Ramadhan

2. Golongan IVb sebesar Rp3.173.100 sampai Rp5.211.500

3. Golongan IVc sebesar Rp3.307.300 sampai Rp5.431.900

4. Golongan IVd sebesar Rp3.447.200 sampai Rp5.661.700

5. Golongan IVe sebesar Rp3.593.100 sampai Rp5.901.200

Baca Juga: Klarifikasi Sekda Riau Soal Aksi Pamer Harta di Media Sosial, SF Hariyanto: Istri Pakai Tiket Promo

Halaman:

Editor: Afifah Nur Hawa

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X