LENGKONG, AYOBANDUNG.COM-- Gempa Sesar jadi salah satu topik yang hangat diperbincangkan oleh kalangan publik.
Faktanya, Sesar aktif adalah salah satu penyebab sering terjadinya gempa bumi di Indonesia.
Sesar aktif adalah sesar atau patahan yang memiliki aktifitas pergeseran atau pergerakan yang aktif terjadi.
BACA JUGA: Intip Gaji PNS dan Pensiunan Janda Duda 2023, Masa Tua Sejahtera Pantas Banyak yang Minat
Pergerakan sesar aktif inilah yang mampu memicu terjadinya gempa bumi. Sehingga masyarakat diharuskan waspada.
Wilayah yang dilalui sebaran sesar aktif adalah wilayah yang rawan terjadi gempa bumi.
Hal ini dikarenakan sesar atau patahan berupa area, maka biasanya sesar atau patahan disebut dengan zona sesar atau bidang sesar.
Indonesia terletak di wilayah yang dilalui pertemuan lempeng-lempeng tektonik yang menyebabkan banyak wilayah yang dilalui sesar, baik sesar aktif maupun sesar tidak aktif.
BACA JUGA: Gegara Mario Dandy, 40 Rekening Rafael Alun Senilai Rp 500 Milyar Diblokir PPTKA
Dalam Publikasi Peta Sumber dan Bahaya Gempa Indonesia Tahun 2017, di Indonesia tercatat ada 269 sesar aktif.
Bahkan sampai saat ini masih banyak jalur sesar aktif yang belum teridentifikasi.
Berikut daftar sebaran jalur sesar aktif di Indonesia di wilayah Sumatera, Jawa dan Indonesia Timur:
- Sesar Aktif di Pulau Sumatera:
Sesar Semangko
Sesar Tarahan
Sesar Mentawai
BACA JUGA: Daftar Gaji PPPK Lulusan SMA dan S1, Honorer Jangan Iri ya....
Artikel Terkait
Daftar Gaji PPPK Lulusan SMA dan S1 per November 2022, Honorer Jangan Iri ya...
Cara Daftar Bansos Kemensos PKH 2023 pakai KIS, Dana Rp 3 Juta Auto Cair ke Rekening
Cara Daftar Bansos PKH Rp 3 Juta Per Orang, Lengkap Jadwal Bansos Cair
Intip Gaji PNS dan Pensiunan Janda Duda 2023, Masa Tua Sejahtera Pantas Banyak yang Minat
Gegara Mario Dandy, 40 Rekening Rafael Alun Senilai Rp 500 Milyar Diblokir PPTKA