LENGKONG, AYOBANDUNG.COM - Simak akses Link Live Streaming pertandingan Madura united vs Persib Bandung di BRI Liga 1 yang tayang sore ini.
Pertandingan Madura united vs Persib Bandung akan dimulai pada Jumat, 20 Januari 2023 pukul 18.30 WIB.
Anda bisa menyaksikan duel Madura united vs Persib Bandung melalui siaran langsung melalui link streaming Vidio yang tersedia di akhir artikel.
Laga antara Madura united vs Persib Bandung ini akan berlangsung sangat sengit.
Pasalnya, kedua klub akan sama-sama membidik poin sempurna untuk merubah klasemen sementara BRI Liga 1.
Persib Bandung menduduki peringkat 5 klasemen sementara dengan perolehan 33 poin.
Sedangkan, Madura United menempati posisi kedua klasemen sementara BRI Liga 1.
Jelang pertandingan melawan Madura United, Persib sudah menggelar latihan secera intensif.
Pelatih Persib Bandung Luis Milla mengaku optimistis para pemainnya bisa tampil dengan performa terbaik.
Meski sudah menggelar latihan, Milla mengingatkan anak asuhnya untuk tetap waspada terhadap serangan tim lawan.
Pasalnya, Madura United merupakan salah satu tim kuat dengan materi pemain yang merata pada setiap lini.
Baca Juga: Persib Didenda PSSI Rp120 Juta, Ini Sosok Penonton yang Bawa Flare ke Stadion
Artikel Terkait
Rawan Terjadi Bentrokan, Laga Persib Bandung vs Bhayangkara FC Diundur 1 Hari dari Jadwal Seharusnya
Teja Paku Alam Resmi Perkuat Persib Bandung hingga 2027
Persib Matangkan Persiapan Jelang Duel Lawan Madura United
PSSI Jatuhkan Denda Rp120 Juta kepada Persib Bandung, Ini Penyebabnya!
Maju sebagai Kandidat Calon Ketua Umum PSSI, Inilah CV Erick Thohir: Dari Persib, Inter Milan, hingga Menteri
Bertolak ke Madura, Persib Bandung Boyong 22 Pemain, Ini Daftarnya!