LENGKONG, AYOBANDUNG.COM - - Depresi merupakan istilah yang sering digunakan didunia medis atau disebut dengan Major depressive disorder (MDD).
Depresi adalah gangguan mental yang mengakibatkan perubahan pada perasaan, tingkah laku, bahkan cara berfikir. Penderita depresi akan kehilangan minat untuk melakukan aktivitas sehari-hari.
Kondisi ini akan memburuk jika tidak segera ditangani. Untuk itu mari simak artikel di bawah ini, cara menolong orang yang terkena depresi.
Baca Juga: Viral Kasus Bocah Meninggal Akibat Bully di Tasikmalaya, Seperti Apa Gejala Depresi Pada Anak?
Menurut World Health Organization (2015) depresi adalah penyakit umum dunia, lebih dari 264 juta orang di dunia mengalaminya.
Depresi ditandai dnegan kesedihan, kehilangan minat atau kesenangan, perasaan bersalah atau harga diri rendah, gangguan tidur atau nafsu makan, dan konsentrasi yang buruk.
Gangguan depresi berkaitan erat dengan gangguan mental lainnya.
Penyakit depresi dapat ditemukan pada seseorang yang mengidap bipolar atau gangguan suasana hati dan penderita yang mengalami gangguan Borderline Personality Disorder atau kepribadian ambang.
Baca Juga: 3 Peristiwa Kebakaran di KBB Terjadi dalam Sehari, Warga Diingatkan Benahi Instalasi Listrik
Artikel Terkait
Diduga Depresi Saat PPKM Level 3, Seorang Pemuda Loncat dari Jembatan hingga Tewas
10 Kebiasaan Sepele Penyebab Cepat Tua dan Depresi
3 Selebram Ini Mengaku Dibully di Forum Online, Ada yang Sampai Depresi
Bapak di Purwakarta Tega Racun Dua Anaknya, Diduga Depresi
6 Manfaat Ikan bagi Kesehatan: Dapat Turunkan Risiko Depresi
4 Manfaat Mugwort untuk Kesehatan, Redakan Stres hingga Depresi
Penyebab Depresi akibat Kekurangan Vitamin D: Pilih Makanan Ini Agar Aman
Link Google Form Tes Kesehatan Mental, Apakah Anda Stabil, Stres atau Depresi?
Siswa SD Depresi dan Tewas usai Dipaksa Setubuhi Kucing, Komnas PA Minta Warga Jangan Takut Melapor
Viral Kasus Bocah Meninggal Akibat Bully di Tasikmalaya, Seperti Apa Gejala Depresi Pada Anak?