Cafe bertingkat tiga ini menawarkan suasana yang berbeda di setiap lantainya.
Lantai pertama memiliki taman dengan area outdoor yang indah di mana kamu dapat menikmati pemandangan kota Bandung
Sedangkan lantai dua terdapat ruang makan indoor yang interiornya membuat kamu serasa berada di tengah alam, namun tetap nyaman karena dilengkapi pendingin udara.
Di lantai tiga, terdapat panorama kota Bandung dari area atap berupa taman terbuka. Luar biasa!
Selain masakan tradisional dan Asia, Cocorico Fantasy Garden juga menyediakan pizza dengan berbagai topping yang patut dicoba.
Alamat Cocorico Fantasy Garden ada di Jalan Bukit Pakar Timur No. 29, Bandung
Jam buka Cocorico Fantasy Garden mulai Hari kerja pukul 11.00–22.00 WIB dan akhir pekan 11.00-23.00 WIB
4. Sun Date Moon
Baca Juga: Ajaib! Kucing Ini Selamat dari Kebakaran Depo Pertamina Plumpang, Begini Kondisinya Sekarang
Tempat ini bernama Sun Date Moon Cafe, tempat nongkrong trendi yang cocok buat quality time bersama teman, kerabat atau pasangan.
Konsepnya sendiri memadukan suasana beach club Bali tropis dengan lantai pasir putih dan mini beach serta sentuhan bohemian dengan warna ngejreng.
Bahkan ada mural di dinding yang begitu menarik dengan tata cahaya yang semakin menonjolkan keindahannya
Saat pertama kali tiba, kamu akan disambut patung kepala wanita besar mengenakan kaca mata dengan tangan terlipat dan buah patung tangan raksasa yang tampak mencuat dari tanah.
Baca Juga: Depo Pertamina Plumpang Kebakaran, Permukiman Nempel Tembok Pembatas, Kok Bisa?
Artikel Terkait
5 Rekomendasi Kafe di Bandung Timur yang Bagus dan Nyaman untuk Nongkrong
11 Wisata Sesar Lembang, Jalur Patahan Berpotensi Bahaya namun Tetap Memesona
Liburan Sebentar Lagi tapi Bingung Cari Tempat Healing? Hejo Forest Bisa jadi Pilihan
Inilah 9 Rekomendasi Tempat Wisata Boyolali Populer 2022, Lengkap Harga Tiket Masuk
Rekomendasi Tempat Nongkrong di Bandung Paling Hits
5 Rekomendasi Cafe di Bandung, Cocok untuk Ngerjain Skripsi dan Tugas WiFi Kencang!
9 Kafe Hits di Bandung Punya Konsep Unik dan Kuliner yang Lezat, Nongkrong Asyik di 2023
10 Tempat Nongkrong Seru di Bandung, Cafe, Resto, Taman yang Asik untuk Hangout
7 Cafe Keren di Daerah Semarang yang Buka Selama 24 Jam
3 Rekomendasi Tempat Wisata Lembang Bandung, Dijamin Bahagia!