Kenali ciri WhatsApp disadap orang lain.
AYOBANDUNG.COM - WhatsApp adalah aplikasi untuk komunikasi yang banyak digunakan masyarakat Indonesia.
Tak jarang ada orang yang penasaran dengan isi chat Anda dengan orang lain sehingga memungkinkan untuk disadap.
Meskipun WhatsApp sudah dilengkapi dengan fitur keamanan tingkat tinggi, namun masih ada kemungkinan untuk disadap.
Baca Juga: Cara Gunakan WhatsApp Web di PC atau Laptop, Ternyata Mudah
Tentunya akan sangat berbahaya jika WhatsApp Anda disadap oleh orang yang tidak bertanggung jawab.
Yuk simak beberapa ciri WhatsApp disadap yang dikutip dari Hitekno.com --jaringan Ayobandung.com:
1. Tiba-tiba keluar dari WhatsApp
Ciri yang pertama adalah ketika kamu secara tiba-tiba keluar dari aplikasi WhatsApp.
Baca Juga: Simak! 6 Fitur WhatsApp MOD Terlengkap, Bisa Lihat Pesan yang Sudah Dihapus
Artikel Terkait
Cara Gunakan WhatsApp Web di PC atau Laptop, Ternyata Mudah
Cara Buat Stiker WhatsApp Sesuai dengan Keinginan Kamu
Link Download WhatsApp GB APK Gratis Terbaru 2021 November, Fitur Menarik, Awas HP Rusak Data Hilang
Tips Mengirim Pesan Suara di WhatsApp Tanpa Memegang HP
Simak! 6 Fitur WhatsApp MOD Terlengkap, Bisa Lihat Pesan yang Sudah Dihapus