LENGKONG, AYOABANDUNG.COM -- Berikut jadwal misa Hari Raya Kenaikan Tuhan Yesus di Gereja Katedral St. Petrus Bandung Kamis, 26 Mei 2022.
Jadwal misa hari kenaikan di Gereja St. Petrus Bandung sudah dikeluarkan oleh pihak paroki.
Perayaan tersebut akan dilaksanakan sesuai jadwal yang sudah ditentukan.
Dalam kutipan injil misa perayaan ini, yaitu Efesus "Ia yang telah turun, Ia juga yang telah naik jauh lebih tinggi dari pada semua langit untuk memenuhkan segala sesuatu (Ef 4:10).
Mengingat ini merupakan salah satu perayaan besar umat Katolik dan itu juga sesuai dengan SKB tiga menteri yang bertanggung jawab.
Berikut jadwal misa Hari Raya Kenaikan Tuhan Yesus di Gereja Katedral St. Petrus Bandung Kamis 26 Mei 2022:
Baca Juga: Susunan dan Panduan Teks Misa Kenaikan Isa Al Masih Kamis 26 Mei 2022, Lengkap Tata Cara Perayaan
1. Misa Pertama: Pukul 06.00 WIB Misa dilaksanakan secara Online Live Streaming Kanal Youtube Komsos Keuskupan Bandung.
2. Misa Kedua: Pukul 09.00 WIB Misa dilaksanakan secara Online Live Streaming Kanal Youtube Komsos Keuskupan Bandung.
Artikel Terkait
Tanggal 26 Mei 2022 Libur Apa? Cek di Sini Lengkap dengan Daftar Hari Libur Nasional
Kamis 26 Mei 2022 Libur Apa dan Hari Raya Apa?
Kapan Libur Kenaikan Isa Almasih Sesuai SKB 3 Menteri?
Bacaan Misa Kenaikan Isa Al Masih Kamis 26 Mei 2022, Lengkap!
Susunan dan Panduan Teks Misa Kenaikan Isa Al Masih Kamis 26 Mei 2022, Lengkap Tata Cara Perayaan
Mazmur Tanggapan, Bait Pengantar Injil, dan Contoh Doa Umat Misa Kenaikan Isa Al Masih Kamis 26 Mei 2022