Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Kabupaten Bandung Hari Ini, Rabu 29 Maret 2023, Jangan Sampai Terlewatkan

- Rabu, 29 Maret 2023 | 03:53 WIB
 jadwal dan lokasi SIM keliling  (dok. Ayobandung.com)
jadwal dan lokasi SIM keliling (dok. Ayobandung.com)

AYOBANDUNG - Seperti biasa, jadwal dan lokasi SIM keliling Kabupaten Bandung hari ini, Rabu 29 Maret telah tersedia.

Bisa dilakukan di kedua lokasi berikut, pada bulan Ramadhan SIM Keliling tetap melayani sejak pagi hari.

Jad, Anda jangan sampai melewatkan kesempatan untuk memperpanjang Surat Izin Mengemudi (SIM) anda di lokasi terdekat terutama jika sedang memiliki waktu luang.

 Baca Juga: Lokasi SIM Keliling Cimahi dan KBB Hari ini Selasa 28 Maret 2023 Siap Hadir untuk Anda, Siapkan Dokumennya!

SIM sudah pasti menjadi sangat penting untuk Anda yang memiliki kendaraan. Hal ini menjadi tanda jika Anda sudah layak untuk membawa kendaraan berpergian.

Tak hanya kendaraan roda dua, seluruh kendaraan tentunya sang pengendara diwajibkan memiliki SIM atau Surat Izin Mengemudi.

Bukan cuma itu aja, salah satu dokumen penting yang harus disiapkan sebelum berkendara yakni STNK.

Tak harus pergi ke Polresta Kabupaten Bandung, kekinian Anda bisa lebih dekat mengurus SIM di lokasi terdekat.

 Baca Juga: Lokasi SIM Keliling Kota Bandung Hari ini Selasa 28 Maret 2023, Hadir di Dua Lokasi Berbeda

Selain lebih dekat, memperpanjang SIM di lokasi ini tentunya jauh lebih cepat jika syarat-syarat Anda sudah lengkap.

Dihimpun dari laman Instagram @tmcpolrestabandung, berikut kami hadirkan sejumlah informasi mengenai persyaratan yang harus disiapkan oleh pengendara.

Persyaratan Perpanjangan di SIM keliling online :

 Baca Juga: Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Kabupaten Bandung Hari Ini, Selasa 28 Maret 2023, Pastikan Penuhi Syaratnya!

- SIM yang masih berlaku tidak melebihi dari masa berlakunya.

Halaman:

Editor: Arendya Nariswari

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X